
Bimtek Pengisian Kertas Kerja Pelaksanaan Penilaian Mandiri Maturitas Penyelenggaraan SPIP Terintegrasi Tahun 2025
KPU Kabupaten Sumbawa Barat mengikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) Pengisian Kertas Kerja Pelaksanaan Penilaian Mandiri Maturitas Penyelenggaraan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) Terintegrasi tahun 2025 secara daring di Aula Kantor KPU Kabupaten Sumbawa Barat Kamis, 17 Juli 2025.
Bimtek ini bertujuan memberikan pemahaman tentang penilaian maturitas penyelenggaraan SPIP Terintegrasi, sehingga peserta dapat melaksanakan penilaian mandiri dan penjaminan kualitas maturitas SPIP sesuai peraturan yang berlaku.
#HumasKPUKSB
#KPUMelayani
Bagikan:
Telah dilihat 161 kali